Arsip !

Rabu, 21 November 2018

Hujan

Hujan mewarnai hari-hari menuju senja. Air yang berkecipakan terus meramaikan suasana. Angin menyertainya, mengajak untuk balapan seperti roda sepeda di aspal jalanan.

Hujan adalah anugerah dari Tuhan Allah yang Maharahim. Hujan merangkai persaudaraan bagi orang-orang yang berteduh di emper-emper toko. Menjalin benang silahturahmi baru bagi yang baru kenal, dan bertutur sapa.

Hujan adalah sumber ocehan bagi sebagian orang yang atap rumahnya bocor karena tertimpa buah mangga yang berjatuhan, yang mengajak berlomba menata wadah baskom  di bawah plafon yang bocor.

Hujan merupakan sumber inspirasi bagi seniman-seniman yang percaya atas keindahan naturalis. Hujan menjadikan teman bersolek ria dengan kue beras dan kopi tubruk buatan Emakku. Hujan membuat goresan makna yang penuh pelangi.

Dan hujan ... .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Menyamakan visi dari berbagai individu dengan talenta ,pengetahuan yang berbeda ~

Menyamakan visi dari berbagai individu dengan talenta ,pengetahuan yang berbeda ~
Belajar adalah proses~

Share

Ketahuilah, api itu panas, apalagi menceburkan diri akan terbakar kita di dalamnya. Semakin dalam semakin panas dan bahkan semakin bergolak. Karenanya jagalah dirimu jangan sampai mendekat pada api tersebut. Bentengilah diri kamu dengan iman dan taqwa.

Opinion ~_~

Simpel

Populer

Aktual

Edukasi

Prediksi soal UN_

Belajar akting?

Belajar akting?

Seni Tradisi

Seni Tradisi

Belajar Akting?

Belajar Akting?
Lgi pamitan, eee ngasih selendang putih..